Paket Wisata Karimunjawa Murah 500 Ribuan
Minggu, 28 September 2014
backpacker karimunjawa,
info wisata,
karimunjawa,
paket wisata karimunjawa tour murah,
pantai karimun jawa,
pulau karimunjawa,
wisata jepara
Edit
karimun jawa |
Foto Under Water Karimun Jawa
bermain di pantai karimun jawa |
snorkeling karimun jawa |
1. Tiket kapal ferri siginjai PP
2. Penginapan homestay kamar mandi luar (1 kamar untuk 5 orang)
3. Antar jemput dari pelabuhan karimun jawa ke penginapan dan sebaliknya
4. Makan 2 kali
5. Gratis alat alat snorkeling
6. Disediakan kamera underwater
7. Gratis tiket tempat-tempat wisata (termasuk penangkaran hiu)
8. Gratis sewa kapal wisata selama tour
9. Gratis pemandu / guide tour berlisensi HPI Karimun Jawa
pantai tanjung gelam karimun jawa |
Itinerary / Jadwal Acara Tour Karimun Jawa Murah 500 Ribuan
Jadwal Acara Tour Karimun Jawa 599.000 / orang (2 Hari 1 Malam)
Hari Ke 1
• 06.00 Meeting point di pelabuhan kartini Jepara
• 06.30 Pembagian tiket kapal ferry KMP Siginjai dari Team Karimunjawa Kita
• 07.00 Perkiraan Kapal Ferry KMP Siginjai dari Pelabuhan Kartini Jepara menuju Karimunjawa
• 12.00 Kapal Ferri Sampai di Pelabuhan Karimunjawa
• 12.15 Wisatawan dijemput oleh Team Karimun Jawa Kita menuju penginapan masing-masing yang telah dipesan sebelumnya
• 12.30 Wisatawan sampai di penginapan, dipersilahkan beristirahat sambil menikmati makan siang yang sudah disiapkan oleh Team Karimun Jawa Kita
• 13.00 Wisatawan menuju pelabuhan kecil untuk Tour Laut
• 13.30 Sampai di spot wisata penangkaran hiu
• 14.30 Pindah ke spot snorkeling foto-foto underwater
• 16.30 Menuju ke spot pantai yang paling terkenal di karimunjawa, pantai ujung gelam atau pantai batu topeng. Di pantai ini wisatawan bisa bermain menghabiskan waktu dengan bermain di pasir putih, berfoto bersama di pohon kelapa miring, atau sekedar menikmati jajanan khas karimunjawa yang banyak dijual di pesisir pantai oleh warga karimun jawa
• 17.00 Menikmati sunset
• 17.30 Menuju pelabuhan kecil untuk kembali ke Penginapan
• 18.00 Sampai di penginapan, wisatawan mandi dan beristirahat
• 19.30 Acara bebas, bisa digunakan untuk mencari makan malam, setelah itu menuju pusat souvenir, jalan-jalan ke alun-alun, atau nongkrong di cafe
Hari ke 2
Pada malam harinya (malam minggu), disarankan kepada wisatawan untuk mempersiapkan barang dan peralatan yang akan dibawa pulang esok hari
• 05.30 Sarapan disediakan oleh Team Karimunjawa Kita
• 06.00 Wisatawan dijemput dari penginapan menuju pelabuhan karimunjawa
• 06.30 Pembagian tiket kapal ferry Siginjai
• 07.00 Perkiraan Kapal Ferry Siginjai berangkat dari Karimun Jawa menuju Jepara
• 12.00 Sampai di pelabuhan kartini jepara, wisatawan bisa melanjutkan perjalanan, untuk info kendaraan dari pelabuhan kartini menuju kota masing-masing bisa minta pengarahan dari team karimunjawa kita yang menjemput di pelabuhan kartini Jepara
NB:
- Jadwal acara bisa berubah sewaktu-waktu mengikuti situasi dan kondisi di jepara dan karimun jawa
- Tiket kapal ferry KMP siginjai kelas ekonomi
- Cara pendaftaran bisa lihat di link berikut
- Paket Wisata Karimun Jawa Murah 599.000 / orang, peserta minimal 15 orang
tag: paket backpacker, paket wisata murah, wisata karimun jawa 500 ribu, paket tour liburan, wisata bahari sekeluarga, paket karimun jawa mahasiswa murah meriah, paket wisata backpaker untuk pelajar ke pulau karimun jawa